SHS + Bearish pinbar signal pada AUD/USD

Trend Jangka Menengah : Sideway di area 0.78000 - 0.76000

Price action signal : Bearish pinbar.

Harga telah membuat penembusan palsu pada area 0.78300 pada perdagangan kamis kemarin yang memicu terbentuknya signal bearish pinbar pada penutupan time frame harian pagi ini yang di sertai dengan terbentuknya potensi pola SHS pada tf daily.
Kami akan mencari peluang short pada pair ini selama harga masih bergerak di bawah level kunci pada area 0.78300.


NB : Tidak boleh di anggap sebagai rekomendasi perdagangan ,postingan ini hanya pendapat pribadi dan hanya untuk tujuan edukasi.

Declinazione di responsabilità